Related Posts
-
Gejolak Pelemahan Rupiah terhadap Dollar Kepada Industri Tas
Benarkah gejolak pelemahan rupiah terhadap dollar akan mengganggu industri tas di tanah air? Pelemahan mata uang rupiah terhadap dolar Amerika Serikat terus saja terjadi. Apalagi dalam beberapa bulan terakhir beberapa kali dolar tembus hingga angka di atas Rp 15.000 meskipun kemudian turun lagi. Melemahnya mata uang rupiah ini sudah banyak dikeluhkan para pengusaha. Kondisi ini …
-
Konveksi Tas Seminar, Peluang Bisnis yang Menggiurkan
Pertumbuhan usaha konveksi tas seminar akhir-akhiir terasa sekali dinamikanya. Perkembangan ini tentunya tak bisa lepas dari aktivitas dan kegiatan seminar, lokakaryaa, dan pelatihan yang sering diadaka berbagai lembaga. Instansi pemerintah maupun kalangan akademisi di lingkungan kampus adalah sebagian pihak yang kerap menyelenggarakan kegiatan ilmiah tersebut. Seminar adalah sebuah pertemuan yang diselenggarakan untuk membahas tentang suatu …
-
Tas Goodie Bag yang Simpel, Murah, dan Serba Guna
Tas goodie bag saat ini menjadi salah satu model tas yang banyak digunakan ibu rumah tangga untuk beragam kebutuhan. Namun sayangnya, meski banyak orang yang hampir setiap hari menggunakan jenis tas model ini namun tidak tahu namanya. Seperti namanya, tas ini berasal dari kata goods yang berarti barang-barang. Dengan kata lain, tas ini berfungsi untuk …
-
Mengapa Promosi Produk Tepat dengan Tas Promosi?
Tahukah anda mengapa promosi produk tepat dengan tas promosi? Seberapa besar efektivitas membangun branding perusahaan dengan menggunakan tas promosi semacam ini? Dalam strategi pemasaran dikenal beragam media promosi yang bisa dipilih dan digunakan. Ada media dalam ruangan (indoor), media luar ruang (outdoor), media massa, hingga media underline. Untuk media underline ini umumnya berupa brosur, pamflet, …
-
Makloon Tas Bandung, Solusi Jitu Bisnis Modal Kecil
Istilah makloon, makloon tas, ataupun makloon tas Bandung belakangan makin popular dan sering muncul dan digunakan dalam bisnis tas. Apasih yang dimaksud dengan istilah-istilah tersebut dan apa pentingnya seorang pelaku bisnis tas harus berurusan dengan istilah tersebut? Istilah makloon biaasanya digunakan untuk menunjuk aktivitas proses produksi sebuah tas. Berbeda dengan dunia fashion busana yang mungkin …